Dosing Pumps
FGM Series adalah pompa dosing diafragma yang digerakkan secara mekanis
(mechanically actuated diaphragm pump) yang dirancang untuk mengalirkan cairan.
Mudah digunakan dan memerlukan perawatan yang minim, seri FGM dirancang sesuai
standar kualitas tinggi. Pompa ini dirancang sangat aman karena tidak ada
komponen atau bagian yang bergerak di bagian luar pompa dan beroperasi tanpa
kebocoran (leak-free operation).